Lomba Esai, BMC dan Poster Nasional SMARTVATION 2025
Hai semuanya, buat kalian yang ingin mengembangkan skill dan punya ide solutif, bisa banget join SMARTVATION 2025 dengan tema “Mahasiswa Visioner: Penggerak Inovasi untuk Peradaban Gemilang Indonesia Emas 2045".
SMARTVATION 2025 kali ini memiliki 3 cabang yang diperlombakan diantaranya lomba menulis esai, lomba business model canvas dan lomba desain poster. Lomba Esai, BMC dan Poster SMARTVATION 2025 merupakan lomba yang terbuka untuk mahasiswa aktif Perguruan Tinggi Negeri/Swasta di Indonesia dibuktikan dengan Kartu Tanda Mahasiswa (KTM). Pendaftaran dibuka hingga tanggal 15 Februari 2025.
Lomba Esai, BMC dan Poster Nasional SMARTVATION 2025
Tema dan Subtema
Kegiatan Lomba SMARTVATION (SmartNesa Innovation Challenge) 2025 mengusung tema "Mahasiswa Visioner: Penggerak Inovasi untuk Peradaban Gemilang Indonesia Emas 2045" dengan tiga cabang lomba, yaitu Esai, Business Model Canvas (BMC), dan Poster. Subtema yang diusung untuk Lomba Esai meliputi Ekonomi, Kesehatan, Teknologi, Sosial Budaya, Pendidikan, dan Energi Terbarukan. Untuk BMC, subtemanya adalah Teknologi, F&B, Jasa, Kesehatan, Agribisnis, dan Pariwisata. Sedangkan Lomba Poster mencakup Ekonomi, Kesehatan, Teknologi, Sosial Budaya, Pendidikan, dan Politik.Timeline
- Periode Perpanjangan Pendaftaran (gel 1) : 15-22 Januari 2025
- Periode Perpanjangan Pendaftaran (gel 2) : 23-31 Januari 2025
- Periode Perpanjangan Pendaftaran (gel 3) : 1-15 Februari 2025
Ketentuan Umum Lomba Esai
1. Peserta merupakan Mahasiswa aktif Perguruan Tinggi Negeri/Swasta di Indonesia dibuktikan dengan Kartu Tanda Mahasiswa (KTM).2. Peserta dapat berupa perorangan maupun kelompok dengan jumlah 2 orang dengan 1 orang sebagai ketua tim dan yang lain sebagai anggota (dengan universitas yang sama).
3. Peserta dapat mengirimkan lebih dari satu karya dengan submission formulir pendaftaran berbeda dan pembayaran sesuai dengan banyaknya karya.
4. Karya dikirimkan pada saat melakukan pendaftaran.
5. Karya tulis merupakan ide dari peserta bukan copy atau hasil karya orang lain.
6. Karya tulis yang diikutsertakan dalam lomba esai tidak mengandung unsur SARA ataupun pornografi.
7. Karya tulis belum pernah dipublikasikan pada perlombaan lainnya.
8. Penulisan karya harus sesuai dengan format yang telah ditentukan.
9. Peserta yang terdaftar tidak boleh digantikan dengan peserta lain.
10. Biaya yang telah dibayarkan tidak dapat dikembalikan dengan alasan Apapun.
11. Peserta dengan naskah terbaik akan di umumkan di laman Instagram @smartvation25.
12. Seluruh peserta mendapat e-sertifikat yang dapat diakses melalui link Google Drive setelah pengumuman juara.
13. Keputusan dewan juri adalah mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.
Ketentuan Umum Lomba BMC
1. Peserta merupakan Mahasiswa aktif Perguruan Tinggi Negeri/Swasta di Indonesia dibuktikan dengan Kartu Tanda Mahasiswa (KTM).2. Peserta dapat berupa perorangan maupun kelompok dengan jumlah 2 orang dengan 1 orang sebagai ketua tim dan yang lain sebagai anggota (dengan universitas yang sama).
3. Peserta dapat mengirimkan lebih dari satu karya BMC dengan submission formulir pendaftaran berbeda dan pembayaran sesuai dengan banyaknya karya.
4. Karya BMC dikirimkan pada saat melakukan pendaftaran.
5. Karya tulis yang diikutsertakan dalam lomba BMC tidak mengandung unsur SARA ataupun pornografi.
6. Karya BMC belum pernah dipublikasikan pada perlombaan lainnya.
7. Penulisan karya BMC harus sesuai dengan format yang telah ditentukan.
8. Peserta yang terdaftar tidak boleh digantikan dengan peserta lain. Biaya yang telah dibayarkan tidak dapat dikembalikan dengan alasan Apapun.
9. Peserta dengan 6 naskah terbaik akan di umumkan di laman instagram : @smartvation25 untuk lanjut ke tahap final.
10. Seluruh peserta mendapat e-sertifikat yang dapat diakses melalui link Google Drive setelah pengumuman juara.
11. Keputusan dewan juri adalah mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.
Ketentuan Umum Lomba Poster
1. Peserta merupakan Individu Mahasiswa aktif Perguruan Tinggi Negeri/Swasta di Indonesia dibuktikan dengan Kartu Tanda Mahasiswa (KTM).2. Peserta dapat mengirimkan lebih dari satu karya poster dengan submission formulir pendaftaran berbeda dan pembayaran sesuai dengan banyaknya karya.
3. Karya poster dikirimkan pada formulir saat melakukan pendaftaran. Karya poster merupakan ide dari peserta bukan copy atau hasil karya orang lain.
4. Karya poster yang diikutsertakan dalam lomba smartvation tidak mengandung unsur SARA ataupun pornografi.
5. Karya poster belum pernah dipublikasikan pada perlombaan lainnya. Format karya poster harus sesuai dengan format yang telah ditentukan.
6. Peserta yang terdaftar tidak boleh digantikan dengan peserta lain.
7. Biaya yang telah dibayarkan tidak dapat dikembalikan dengan alasan Apapun.
8. Peserta dengan 6 poster terbaik akan di umumkan di laman instagram : @smartvation25.
9. Seluruh peserta mendapat e-sertifikat yang dapat diakses melalui link google drive setelah pengumuman juara.
Biaya Pendaftaran
- Gelombang I : Rp 30.000
- Gelombang II : Rp 45.000
- Gelombang III : Rp 60.000
Hadiah
- Total Price 6jt ++
- E-Sertifikat
- Uang Pembinaan bagi Juara
Link Penting
- Panduan dan pendaftaran: https://linktr.ee/smartvation2025
Narahubung
- Instagram : @smartvation25
- website : https://smartvation.vercel.app/
- Contact Person : +6282338418537 (Smartvation)
Posting Komentar untuk "Lomba Esai, BMC dan Poster Nasional SMARTVATION 2025"